Banner

Banner

Alarm PLB Polresta Banjarmasin


Pada tanggal 26 November 2015 pukul 12.00 Wita Kepolisian Resor Kota (Polresta) Banjarmasin, menggelar simulasi kesiapsiagaan personel di Polresta setempat terkait adanya kejadian yang bersifat dadakan atau tiba-tiba.Simulasi itu kami gelar untuk melihat kesiapan anggota Polresta dalam penanganan perkembangan situasi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat.Kapolresta Banjarmasin Kombes Pol Drs Wahyono MH mengatakan pelaksanaan simulasi panggilan luar biasa (PLB) terhadap personel Polresta itu dilakukan dari tingkat Polsekta Hingga Polresta Banjarmasin,
Simulasi itu dilakukan dalam rangka pengamanan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak 2015 di wilayah Kalsel, khususnya Kota Banjarmasin.Dalam gelar simulasi itu Polresta membagi dua rayonasi Polsekta untuk rayon I terdari dari Polsekta Banjarmasin Timur, Polsekta Banjarmasin Tengah dan Polsekta Banjarmasin Selatan.Sedangkan untuk rayon II terdiri dari Polsekta Banjarmasin Barat, Polsekta Banjarmasin Utara, Polsek Kawasan Pelabuhan Laut dan Satuan Polisi Perairan.Sedangkan untuk Personel yang ada di Markas komando Polresta Banjarmasin bertugas untuk memback-up atau membantu keseluruhan Polsekta.
simulasi di lanjutkan dengan polres batola dengan skenario bahwa ada penyerangan di Pos Pol pasar handil bakti setelah itu anggota yang melaksanakan PLB langsung bergerak ke wilayah Polresta Batola untuk memback up personel Polri disana dan melaksanakn apel kesiapan Dilaks di simp 4 Handil Bakti oleh Pers Polresta Bjm & Polres Batola dgn kuat pers : 150 pers Resta & 77 pers Res Batola yg dihadiri oleh : Polresta Bjm : Kapolresta, Kabagops, Kasatbinmas, Kasatsabhara, Kanit Dalmas, Kasi Propam, Kanit Prov & Kaur Kes,Polres Batola : Wakapolres, Kabagops, Kasatreskrim, Kapolsek Brangas, Kapolsek Anjir Muara, Kapolsek Anjir Pasar, Kapolsek Mandastana, Kapolsek Jejangkit, Panit Prov.

Tidak ada komentar

Diberdayakan oleh Blogger.